Babinsa  Dampingi Sosialisasi Tentang Penanggulangan Stunting

Babinsa  Dampingi Sosialisasi Tentang Penanggulangan Stunting

kilasutama.com-Pematang Siantar,
Mewaspadai dan untuk cegah stunting,
Babinsa Koramil 03/Siantar Selatan  Kodim 0207/Simalungun, Sertu Suyanto  melaksanakan Pendampingan peserta latihan/ Sosialisasi kader pos yandu dan masyarakat untuk penanggulangan stunting yang dilaksanakan di Kelurahan Simalungun,Kecamatan Siantar Timur, Kota Pematang siantar.  Kamis(25/07/2024).

Posyandu merupakan kegiatan kesehatan yang diselenggarakan oleh bidan desa kepada masyarakat dibantu oleh petugas kesehatan dari puskesmas dengan tujuan meningkatkan pelayanan kesehatan dan gizi balita serta untuk menekan angka kematian bayi lima tahun (balita) dan ibu hamil serta upaya pencegahan stunting.

Babinsa Sertu Suyanto menyampaikan bahwa tujuan kegiatan ini adalah mengecek secara langsung kepada anak-anak.

IMG-20240725-WA0260.jpg 729.55 KB

“Terutama balita yang terganggu perkembangannya untuk diberikan asupan gizi dan pelayanan kesehatan yang baik agar tidak berlarut-larut sehingga tidak berakibat stunting,” jelas Babinsa.

“Untuk mencegah stunting perlu diadakan sosialisasi kembali terutama kepada ibu-ibu hamil, karena stunting sendiri bukan berdasarkan faktor keturunan tapi adanya kekurangan asupan gizi sejak bayi di dalam kandungan,” lanjutnya.

Dalam kegiatan tersebut, petugas kesehatan Puskesmas Siantar Selatan mengucapkan terima kasih kepada Babinsa bersama tim Kader Posyandu karena telah datang langsung mengecek balita yang perkembangannya tidak sesuai dengan usianya agar tidak berakibat Stunting. “Semoga di wilayah Kelurahan Simalungun, Kecamatan Siantar Timur, Kota Pematang siantar.  Anak-anak balita dapat berkembang dan tumbuh secara sehat. (Kum/Rel).

Berita Lainnya
Baninsa Dolok Pardamean Dampingi Petani Dalam Perawatan Tanaman Kentang
3 hari yang lalu
Baninsa Dolok Pardamean Dampingi Petani Dalam Perawatan Tanaman Kentang
Jaga Ketahanan Pangan, Babinsa Bantu Warga Tanam Jagung
9 jam yang lalu
Jaga Ketahanan Pangan, Babinsa  Bantu Warga Tanam Jagung
Dandim 0207/Simalungun Hadiri Senam Bersama FSBL Bank Indonesia
9 jam yang lalu
Dandim 0207/Simalungun Hadiri Senam Bersama FSBL Bank Indonesia
Berita Terkini
Babinsa Koramil Tiga Balata Hadiri Pembukaan Turnamen Sepak Bola PAC GRIB
3 minggu yang lalu
Babinsa Koramil Tiga Balata Hadiri Pembukaan Turnamen Sepak Bola PAC GRIB
Tingkatkan Swasembada Pangan, Babinsa Bantu Petani Giling Jagung
2 bulan yang lalu
Tingkatkan Swasembada Pangan, Babinsa Bantu Petani Giling Jagung
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, Babinsa Koramil 16/Panei Tongah Bekali Siswa Dengan Wawasan Kebangsaan
2 bulan yang lalu
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, Babinsa Koramil 16/Panei Tongah Bekali Siswa Dengan Wawasan Kebangsaan
Babinsa Koramil 01/ Siantar Utara Dampingi Panen Bawang Merah Warganya
2 bulan yang lalu
Babinsa Koramil 01/ Siantar Utara Dampingi Panen Bawang Merah Warganya
Bincang Santai, Jaga Hubungan Baik Babinsa Komsos Dengan Warga Binaan
1 bulan yang lalu
Bincang Santai, Jaga Hubungan Baik Babinsa Komsos Dengan Warga Binaan
Ini Harapan Dandim Kepada Anggotanya Saat Kunker Di Koramil 20/Raya Kahean
2 bulan yang lalu
Ini Harapan Dandim Kepada Anggotanya Saat Kunker Di Koramil 20/Raya Kahean