Tanamkan Bela Negara Dan Kedisiplinan, Babinsa Memberikan  Materi Wasbang Pada Siswa

Tanamkan Bela Negara Dan Kedisiplinan, Babinsa Memberikan  Materi Wasbang Pada Siswa

kilasutama.com-Simalungun
Babinsa Koramil 06/ pdg Serda  SA Damanik memberikan Materi Wawasan Kebangsaan kepada siswa-siswi al Washliyah 2 perdagangan tentang penting nya membangun pemuda/i yang berprestasi untuk menuju Indonesia emas di perdagangan l kecamatan  Bandar.Selasa(17/09/2024).

Dalam materinya, Babinsa menjelaskan betapa pentingnya meningkatkan Wawasan Kebangsaan bagi Generasi Muda dengan menanamkan Jiwa Bela Negara, Rasa Cinta Tanah Air, Menjaga Persatuan dan Kesatuan, Semangat Gotong Royong, Saling Menghormati antara yang satu dengan yang lain dan Semangat Nasionalisme, sebab di masa kini kebanyakan para siswa-siswi banyak yang kurang paham dengan Pengetahuan tentang Bangsa dan Negara sendiri.

IMG-20240917-WA0202.jpg 106.54 KB

Ada pun materi yg di berikan adalah  Guna untuk membangun kedisiplinan serta membangun nilai juang pantang menyerah dengan harapan mereka lah generasi muda yang berguna bagi bangsa dan negara

Dengan cara ini diharapkan para siswa akan semakin mampu meningkatkan rasa Nasionalisme, serta memiliki jiwa korsa, persatuan dan kesatuan dalam melaksanakan tugas-tugas di sekolah.Tutup Babinsa.(Kum/Rel).

Berita Lainnya
Babinsa Bantu Warga Perbaiki  Tanggul Irigasi Rusak
4 hari yang lalu
Babinsa Bantu Warga Perbaiki  Tanggul Irigasi Rusak
Atasi Kesulitan Warga, Babinsa Bantu Tangani Tanah Longsor
4 hari yang lalu
Atasi Kesulitan Warga, Babinsa Bantu Tangani Tanah Longsor
Kodim 0207/Simalungun Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H/2024 M.
2 jam yang lalu
Kodim 0207/Simalungun Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H/2024 M.
Berita Terkini
Babinsa Koramil Tiga Balata Hadiri Pembukaan Turnamen Sepak Bola PAC GRIB
2 minggu yang lalu
Babinsa Koramil Tiga Balata Hadiri Pembukaan Turnamen Sepak Bola PAC GRIB
Tingkatkan Swasembada Pangan, Babinsa Bantu Petani Giling Jagung
2 bulan yang lalu
Tingkatkan Swasembada Pangan, Babinsa Bantu Petani Giling Jagung
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, Babinsa Koramil 16/Panei Tongah Bekali Siswa Dengan Wawasan Kebangsaan
2 bulan yang lalu
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, Babinsa Koramil 16/Panei Tongah Bekali Siswa Dengan Wawasan Kebangsaan
Babinsa Koramil 01/ Siantar Utara Dampingi Panen Bawang Merah Warganya
2 bulan yang lalu
Babinsa Koramil 01/ Siantar Utara Dampingi Panen Bawang Merah Warganya
Bincang Santai, Jaga Hubungan Baik Babinsa Komsos Dengan Warga Binaan
1 bulan yang lalu
Bincang Santai, Jaga Hubungan Baik Babinsa Komsos Dengan Warga Binaan
Ini Harapan Dandim Kepada Anggotanya Saat Kunker Di Koramil 20/Raya Kahean
2 bulan yang lalu
Ini Harapan Dandim Kepada Anggotanya Saat Kunker Di Koramil 20/Raya Kahean