Dorong Pertumbuhan Ekonomi Melalui Pertanian Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dampingi Penyemaian Bibit padi

Dorong Pertumbuhan Ekonomi Melalui Pertanian Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dampingi Penyemaian Bibit padi

Kilasutama.com-Simalungun 
Peran TNI khususnya para Babinsa dalam memberi kontribusi sebagai satuan teritorial terhadap sektor pertanian dan perkebunan tidak pernah berakhir seperti halnya upaya Babinsa dalam mendongkrak ekonomi warga binaannya. 

Hal tersebut dilakukan oleh Babinsa Koramil 07/ Bosar Maligas Kodim 0207/Simalungun Serda J.Saragih dan Bhabinkamtibmas Aipda JS.Butar Butar membantu petani penyemaian bibit padi dilahan milik ibu R Br.Sidauruk , Bertempat di Nagori Banjar Ulu kecamatan Ujung Padang Kabupaten Simalungun. Kabupaten Simalungun. Rabu, (06/11/2024).

Dijelaskan Serda J.Saragih bahwa padi merupakan komoditas pertanian yang memegang peranan penting, selain dapat meningkatkan nilai ekonomi masyarakat. Harapannya, apa yang dilakukan Babinsa  dapat membantu petani dalam meningkatkan dan mendorong pertumbuhan ekonomi masyarakat. Jelas Babinsa. 

Ibu R Br.Sidauruk selaku  petani padi mengapresiasi kegiatan yang di lakukan oleh Babinsa dan Bhabinkamtibmas Menurutnya, kegiatan ini sangat membantu petani dalam menjaga kualitas dan produktivitas tanaman padi. "Kami sangat berterima kasih atas dukungan dan bantuan yang diberikan oleh Babinsa dan Bhabinkamtibmas. Semoga TNI dan POLRI semakin sukses dan semakin di Cintai Rakyat.Ungkap Ibu R Br.Sidauruk. (Kum/Rel).

Berita Lainnya
Sinergi TNI dan Petani, Babinsa Bantu Panen Jahe Untuk Tingkatkan Prekonomian Desa
4 hari yang lalu
Sinergi TNI dan Petani, Babinsa Bantu Panen Jahe Untuk Tingkatkan Prekonomian Desa
Babinsa  Jalin Komsos Dengan Petani Desa Ujung Saribu
4 hari yang lalu
Babinsa  Jalin Komsos Dengan Petani Desa Ujung Saribu
"Babinsa Gelar Wawasan Kebangsaan (Wasbang) untuk Siswa SMK GKPS 1 Raya
1 hari yang lalu
"Babinsa Gelar Wawasan Kebangsaan (Wasbang) untuk Siswa SMK GKPS 1 Raya
Berita Terkini
Ketua Umum IKKT Pragati Wira Anggini Ny. Evi Agus Subiyanto beserta rombongan Kunjungi Pengrajin Tenun, Ulos, dan Hiou di Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Anugrah Pematangsiantar
19 jam yang lalu
Ketua Umum IKKT Pragati Wira Anggini Ny. Evi Agus Subiyanto beserta rombongan Kunjungi Pengrajin Tenun, Ulos, dan Hiou di Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Anugrah Pematangsiantar
"Babinsa Melayat ke Rumah Warga, Tunjukkan Kepedulian Sosial"
19 jam yang lalu
"Babinsa Melayat ke Rumah Warga, Tunjukkan Kepedulian Sosial"
Babinsa Hadiri Undangan Evaluasi Lomba Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di Kelurahan Sukaraja
19 jam yang lalu
Babinsa Hadiri Undangan Evaluasi Lomba Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di Kelurahan Sukaraja
Babinsa Cek Harga Beras di Kilang Padi untuk Menjaga Stabilisasi Harga Pangan
20 jam yang lalu
Babinsa Cek Harga Beras di Kilang Padi untuk Menjaga Stabilisasi Harga Pangan
Danramil Hadiri Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara dalam Pemilihan Gubernur, Bupati, dan Walikota Tahun 2024
20 jam yang lalu
Danramil Hadiri Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara dalam Pemilihan Gubernur, Bupati, dan Walikota Tahun 2024
Babinsa Bantu Petani Perawatan Kebun Pepaya di Wilayah Binaan
1 hari yang lalu
Babinsa Bantu Petani Perawatan Kebun Pepaya di Wilayah Binaan