Danramil Bangun Hadiri Rapat Koordinasi Mini Lokakarya Lintas Sektoral

Danramil Bangun Hadiri Rapat Koordinasi Mini Lokakarya Lintas Sektoral

Kilasutama.com-Simalungun 
Komandan Koramil ( Danramil) 08/ Bangun Kodim 0207/Simalungun Kapten Inf Suheri melaksanakan kegitan rapat minilokarya lintas sektoral di Puskesmas Bandar Siantar Nagori Bandar Siantar  Kecamatan Gunung Malela Kabupaten. 

Jum'at, (08/11/2024).

Kapten Inf Suheri mengatakan, Rapat lintas sektor bertujuan untuk menjalin komunikasi dan koordinasi, serta menjaring aspirasi, masukkan, meningkatkan pelayanan yang lebih baik serta memberikan pemahaman kepada Masyarakat tentang pentingnya kesehatan.

Selain itu, Dengan rapat lintas sektor dapat kita mengetahui Validasi dan evaluasi     data GIKIA (Gizi dan KIA), Evaluasi capaian sosialisasi program puskesmas kendala dan permasalahan kesehatan, Bekerja sama dengan Pangulu apabila ada warga yang ODJG agar di laporkan ke puskesmas.

Kapten Inf Suheri juga berharap, setelah adanya pertemuan ini kita nantinya berharap masyarakat supaya menyadari bahwa pentingnya peningkatan kesehatan melalui perilaku hidup sehat demi menciptakan masyarakat yang sehat dan mandiri,” Tuturnya. 

Adapaun yang hadir pada kegiatan tersebut yaitu, Camat Gunung Malela diwakili Bapak Hamdani, Danramil 08/BGN Kapten Inf Suheri, Kapolsek Bangun diwakili Iptu Rudi, Ketua KUA kec. Gunung Malela Bapak H. Legimin,s.ag, Bapak pangulu Nagori Lingga Bpak M Nurdin.s,pd,i, Korwil pendidikan kec.Gunung Malela ibu L. Sinaga. (Kum/Rel).

Berita Lainnya
Babinsa Himbau Pengunjung Pelabuhan Tigaras Jaga Fator Keamanan dan Kebersihan
3 hari yang lalu
Babinsa Himbau Pengunjung Pelabuhan Tigaras Jaga Fator Keamanan dan Kebersihan
Babinsa Sidamanik Dampingi Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Tahap III TA.2024
5 hari yang lalu
Babinsa Sidamanik Dampingi Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Tahap III TA.2024
Babinsa Bantu Pemakaman Warga Binaan  Dengan Rasa Kekeluargaan
2 hari yang lalu
 Babinsa Bantu Pemakaman Warga Binaan  Dengan Rasa Kekeluargaan
Berita Terkini
Ketua Umum IKKT Pragati Wira Anggini Ny. Evi Agus Subiyanto beserta rombongan Kunjungi Pengrajin Tenun, Ulos, dan Hiou di Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Anugrah Pematangsiantar
19 jam yang lalu
Ketua Umum IKKT Pragati Wira Anggini Ny. Evi Agus Subiyanto beserta rombongan Kunjungi Pengrajin Tenun, Ulos, dan Hiou di Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Anugrah Pematangsiantar
"Babinsa Melayat ke Rumah Warga, Tunjukkan Kepedulian Sosial"
19 jam yang lalu
"Babinsa Melayat ke Rumah Warga, Tunjukkan Kepedulian Sosial"
Babinsa Hadiri Undangan Evaluasi Lomba Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di Kelurahan Sukaraja
19 jam yang lalu
Babinsa Hadiri Undangan Evaluasi Lomba Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di Kelurahan Sukaraja
Babinsa Cek Harga Beras di Kilang Padi untuk Menjaga Stabilisasi Harga Pangan
19 jam yang lalu
Babinsa Cek Harga Beras di Kilang Padi untuk Menjaga Stabilisasi Harga Pangan
Danramil Hadiri Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara dalam Pemilihan Gubernur, Bupati, dan Walikota Tahun 2024
19 jam yang lalu
Danramil Hadiri Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara dalam Pemilihan Gubernur, Bupati, dan Walikota Tahun 2024
Babinsa Bantu Petani Perawatan Kebun Pepaya di Wilayah Binaan
1 hari yang lalu
Babinsa Bantu Petani Perawatan Kebun Pepaya di Wilayah Binaan