Dandim 0207/Simalungun Hadiri Peringatan Bhakti Adhyaksa Ke 64 Tahun 2024 Di Kejaksaan Negeri Simalungun

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Peringatan Bhakti Adhyaksa Ke 64 Tahun 2024 Di Kejaksaan Negeri Simalungun

kilasutama.com-Simalungun
Kejaksaan Negeri Simalungun menggelar syujuran hari ulang tahun Bhakti Adhiyaksa ke 64 tahun. Acara yang berlangsung diKejaksaan Negeri Simalungun jalan Asahan Km 4 Kecamatan  Siantar Kabupaten Simalungun ini di hadiri oleh Dandim 0207/Simalunhun  Dandim 0207/SML Letkol Inf Slamet Faojan M.Han. Kapolres Simalungun AKBP Choky Sentosa Meliala, SIK, SH, MH, Pasi Intel Kodim 0207/Sml Lettu Inf Kelana Ginting. Senin (22/7/2024) 

Dandim 0207/Simalungun mengucapkan, selamat hari Bhakti Adhyaksa ke 64 pada pagi hari ini merupakan puncak perayaan Hari Bhakti Adhyaksa yang tahun ini genap usia 64 tahun.

"Semoga jajaran Kejaksaan Negeri Batang khususnya, dapat mengemban amanah dalam melaksanakan pelayanan hukum kepada masyarakat serta senantiasa mendapat perlindungan dari Allah SWT “tutur Dandim

Sementara itu Kepala Kejaksaan Negeri Simalungun Irfan Hergianto SH MH mengungkapan rasa terima kasih dari atas kepedulian dan perhatian dari unsur Forkopimda maupun kepada TNI-Polri " "Hari ini merupakan hari yang bersejarah bagi kami keluarga besar Kejaksaan Republik Indonesia yaitu tepat memperingati HUT Bhakti Adhyaksa ke 64, itu usia yang tidak muda lagi.

Hari Bhakti Adiyaksa kami selenggarakan secara bersahaja dengan kesederhanaan tetapi tidak mengurangi kehikmatan. Tidak mengurangi bagaimana kita mempunyai peran serta sumbangsih darma bhakti kepada nusa dan bangsa, khususnya dalam pembangunan nasional, “Terang Irfan. ( Kum/Rel ).

Berita Lainnya
Menjaga Kualitas Hasil Panen, Babinsa Bantu Petani Jemur Padi
6 hari yang lalu
Menjaga Kualitas Hasil Panen, Babinsa Bantu Petani Jemur Padi
Menjaga Kualitas Hasil Panen, Babinsa Bantu Petani Jemur Padi.
4 hari yang lalu
Menjaga Kualitas Hasil Panen, Babinsa Bantu Petani Jemur Padi.
Danramil 19/Silau Kahean Hadiri Pesta Rondang Bintang ke 34 Di Simalungun.
1 hari yang lalu
Danramil 19/Silau Kahean Hadiri Pesta Rondang Bintang ke 34 Di Simalungun.
Berita Terkini
Babinsa Koramil Tiga Balata Hadiri Pembukaan Turnamen Sepak Bola PAC GRIB
2 minggu yang lalu
Babinsa Koramil Tiga Balata Hadiri Pembukaan Turnamen Sepak Bola PAC GRIB
Tingkatkan Swasembada Pangan, Babinsa Bantu Petani Giling Jagung
2 bulan yang lalu
Tingkatkan Swasembada Pangan, Babinsa Bantu Petani Giling Jagung
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, Babinsa Koramil 16/Panei Tongah Bekali Siswa Dengan Wawasan Kebangsaan
2 bulan yang lalu
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, Babinsa Koramil 16/Panei Tongah Bekali Siswa Dengan Wawasan Kebangsaan
Babinsa Koramil 01/ Siantar Utara Dampingi Panen Bawang Merah Warganya
2 bulan yang lalu
Babinsa Koramil 01/ Siantar Utara Dampingi Panen Bawang Merah Warganya
Bincang Santai, Jaga Hubungan Baik Babinsa Komsos Dengan Warga Binaan
1 bulan yang lalu
Bincang Santai, Jaga Hubungan Baik Babinsa Komsos Dengan Warga Binaan
Ini Harapan Dandim Kepada Anggotanya Saat Kunker Di Koramil 20/Raya Kahean
2 bulan yang lalu
Ini Harapan Dandim Kepada Anggotanya Saat Kunker Di Koramil 20/Raya Kahean